...

Produk Bangkit Perkasa

Zebra

Zebra Pen Corporation merupakan perusahaan Jepang yang mengambil nama brand mereka dari kelembutan hewan Zebra yang sangat menjunjung nilai kekeluargaan, serta motif tubuh zebra yang menyerupai goresan tinta di atas kertas putih. Kini, Zebra Pen Corporation menawarkan beragam alat tulis seperti Sarasa Pen Limited Edition, Pulpen Kokoro, dan Zebra Paint Marker yang menjamin kualitas, kepuasan, dan kinerja penulisan terbaik.